SENIN, 18 MARET 2013
EPISODE BANJARMASIN 1 (IKAN TOMAN,
IKAN HARUAN, BAMBU RAFTING)
Rahmi ikut mancing Ikan Toman dan
Ikan Haruan khas Kalimantan Selatan. Lalu mengolah kedua jenis ikan tersebut
menjadi “Mie Banjar Ikan Toman” dan “Perkedel Haruan Saos Kacang” yang Tres
Bien...
Setelah itu, Rahmi wisata ke
Loksado, berarung jeram dengan rakit bambu di sungai Amandit, atau lebih
dikenal dengan Bambu Rafting.
Trailernya bisa dilihat di :
http://youtu.be/gZdNG2Fisrk
0 komentar:
Posting Komentar